Senin, 23 Januari 2012

Cara Memodifikasi Tulisan Di CBOX Blog versi II

 

Di pagi hari ini saya akan  sharing kepada anda mengenai bagaimana "Cara Memodifikasi Tulisan Di CBOX Blog versi II" . Anda tentunya sudah membaca artikel saya sebelumnya tentang "Cara Memodifikasi Tulisan Di CBOX Blog versi I" . Post kali ini merupakan lanjutan dari artikel saya sebelumnya untuk memodifikasi tulisan di cbox anda, jika anda berminat untuk mempraktekan artikel terbaru dari saya. Mari langsung buruan dicoba, di bawah ini saya sudah sisipkan beberapa code yang anda butuhkan.

Cara Membuat Teks Berukuran Besar (Big) di CBOX
Apit kata-kata yang ingin dicetak besar dengan [big] dan [/big]
Contoh: [big]tulisan besar[/big] hasilnya tulisan besar

Cara Membuat Tulisan Berukuran Kecil (Small) di CBOX
Apit kata-kata yang ingin dicetak kecil dengan [small] dan [/small]
Contoh: [small]tulisan kecil[/small] hasilnya tulisan kecil

Cara Membuat Tulisan Rata Tengah (Center) di CBOX
Apit kata-kata yang ingin dibuat rata tengah dengan [center] dan [/center]
Contoh: [center]rata tengah[/center]

Cara Membuat Teks Berjalan (Marquee) di CBOX
Apit kata-kata yang ingin dibuat bergerak dengan [scroll] dan [/scroll]
Contoh: [scroll]teks berjalan[/scroll]

Cara Membuat Teks Ber Link di CBOX
Apit kata-kata yang ingin diberi link dengan [url=alamattujuan] dan [/url]
Contoh: [url=http://www.verarfujastawan.blogspot.com]Blogger Lamongan[/url]

0 komentar:

Template by : kendhin x-template.blogspot.com